Polsek Singkawang Timur PAM Pawai Tatung Pada Perayaan Cap Go Meh di Kota Singkawang

Avatar photo

Singkawang, Polda Kalbar – Personil Polsek Singkawang Timur Polres Singkawang melaksanakan pengamanan Pawai Tatung dalam rangka Perayaan Cap Go Meh tahun 2023 di Jalan raya Singkawang Bengkayang Kecamatan Singkawang Timur, Minggu (05/02/2023).

Pengamanan tersebut dipimpin langsung Kapolsek Singkawang Timur IPTU Dwi Hariyanto Putro.S.H.

“Adapun Rute Arakan Pawai Tatung sebagai berikut, jalan Raya Singkawang-Bengkayang menuju kota Singkawang ,” terang Kapolsek Singkawang Timur IPTU Dwi Hariyanto Putro.S.H.

Disampaikan oleh Kapolsek Singkawang Timur IPTU Dwi Hariyanto Putro.S.H. bahwa perayaan Cap Go Meh merupakan akhir dari rangkaian perayaan tahun baru Imlek.

“15 hari setelah perayaan Imlek bagi masyarakat Tionghoa, yang bertujuan untuk melakukan penghormatan kepada arwah leluhur dan keluarga dan tak lupa perayaan Imlek juga meminta perlindungan pada Dewa menurut kepercayaan masyarakat Tionghoa.

Perayaan Cap Go Meh tahun 2023 di Kota Singkawang yang mana perayaan Cap Go Meh tersebut akan di isi dengan atraksi Pawai Tatung, di pusatkan kota Singkawang.

 

#Polda Kalbar, #Polres Sintang, #Polres Bengkayang, #Polresta Pontianak, #Polres Kubu Raya, #Polres Sambas, #Polres Mempawah, #Polres Melawi, #Polres Kapuas Hulu,#Polres Kayong Utara, #Polres Singkawang, #Polda Jateng, #Polda Jawa Tengah,#Polda Bengkulu, #Bengkulu,  #Jateng, #Jawa Tengah, #Polres Rembang, #Polres Demak, #Polres Banjarnegara, #Polrestabes Semarang, #Polres Pati, #Polres Batang, #Polres Semarang, #Kompol Cucu Safiyudin, #Humas Polri, #Kapolres Mempawah, #AKBP Fauzan Sukmawansyah, #Kapolres Sintang, #AKBP Tommy Ferdian, #Polresta Sidoarjo, #Polda Jatim, #Jatim

Ikuti berita terkini di Google News, klik di sini.