Polresta Pati Menggelar Turnamen Bola Voli Kapolresta Pati Cup 2023

Avatar photo

PATI – Dalam rangka Cooling System menjelang Pemilu 2024, Polresta Pati membuka Turnamen Bola Voli Kapolresta Pati Cup 2023 yang resmi di buka dan di gelar oleh Kapolresta Pati Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama yang bertempat di Pesantenan GOR Puri Pati Jateng. Rabu (18/10/2023) Malam.

Event Olahraga yang di gelar selama 4 hari di mulai tanggal 18 hingga sampai 21 Oktober 2023 yang di ikuti Oleh 8 Klub Putra yaitu Klub TNI AU, TNI AL, Bank Jateng, Votka Kudus, Jati Mustika, PDAM Tirta, Cindra Gembong dan Bhayangkara GVG.

Giat Pembukaan Turnamen Bola Voli Cup dihadiri oleh Kapolresta Pati Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama bersama Forkopimda Pati, Wakapolresta Pati AKBP Dandy Ario Yustiawan bersama PJU, Kapolsek Jajaran, Para Panitia pelaksanaan dan Para peserta Klub Putra Tournamen Bola Voly Kapolresta Pati Cup 2023.

Dalam kegiatan tersebut Kapolresta Pati Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama mengucapkan puji syukur atas terlaksana tournamen bola volly Kapolresta Cup 2023.

“Perasaan bangga atas terlaksananya kegiatan ini, jaga soliditas dan solidaritas dlm pelaks tournament bola volly ini”, ucapnya.

Tournament bola volly Kapolresta Pati Cup 2023 memperebutkan Piala R Agil Koesoemadija yang mana pelaks kegiatan Tournament Bola Volly Kapolreta Pati Cup 2023 sudah dilaksanakan kali kedua.

 

#Polres Pati, #Polresta Pati, #Kapolresta Pati, #Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama, #Pemerintah kabupaten Pati, #Pemkab Pati, #Kabupaten Pati, #Polda Jateng, #Jateng, #Kabidhumas Polda Jateng, #Bidhumas Polda Jateng, #Kombes Pol Stefanus Satake Bayu Setianto, #Kapolda Jateng, #Irjen Pol Ahmad Lutfi, #Bhabinkamtibmas, #sambang

Ikuti berita terkini di Google News, klik di sini.