Personel Polres Singkawang Ikuti Kegiatan Bimbingan Rohani Dan Mental

Avatar photo

SINGKAWANG, Kalbar- Personel Polres Singkawang dan Perwakilan Polsek Jajaran mengikuti kegiatan Bimbingan Rohani dan Mental (Binrohtal) di Musholla Nurul Adlan Polres Singkawang, dan untuk Personel Polres Singkawang yang beragama Nasrani kegiatan Binrohtal dilaksanakan di Aula Sarja Arya Racana Polres Singkawang, Kamis (16/3/2023).

Dalam kesempatan kegiatan Binrohtal di
Musholla Nurul Adlan Polres Singkawang tersebut Kapolres Singkawang yang diwakili Oleh Wakapolres Singkawang Kompol Indra Asrianto, S.I.K., M.A.P. menyampaikan kata sambutannya, ” Agar Personel benar- benar mendengarkan materi yang disampaikan oleh Penceramah kita, Semoga kegiatan Binrohtal ini dapat meningkatkan Iman dan Taqwa kita kepada Allah Swt, Tuturnya

Kegiatan bimbingan rohani dan mental (Binrohtal) rutin dilaksanakan, dan Personel yang mengikuti kegiatan tersebut terdiri dari perwakilan Bag,Sat, Sie dan Perwakilan Polsek Jajaran Polres Singkawang

Personel mengikuti dengan hidmad ceramah yang di sampaikan oleh Penceramah yaitu Ustadz UZLAH MAULANA, S.UD,M.Ag. dari Pontren Pontianak dan Untuk umat Nasrani yang dilaksanakan di Ruang Aula Sarja Arya Racana Polres Singkawang di Pimpin oleh Pendeta VICKY SORONGAN.

Ustadz UZLAH MAULANA, S.UD,M.Ag. menyampaikan, “Bahwa sebaik – baiknya umat adalah yang menyeru kepada kebaikan dan mencegah kemungkaran, Mari kita selalu mengamalkan perbuatan Kebaikan, mari kita selalu berusaha bersabar atas Ujian yang diberikan kepada Kita, Mari kita selalu melaksanakan perintah Allah S.W.T, dan Mari kita laksanakan Zakat, Infaq dan Shodaqoh, agar hidup kita menjadi berkah sehingga selalu diberikan keselamatan didunia dan akhirat, Tidak lama lagi kita akan menyambut Kedatangan Bulan Suci Ramadhan mari kita manfaatkan bulan suci Ramadhan untuk melaksanakan Ibadah dengan sebaik mungkin, Semoga kita semua menjadi Orang Yang Bertaqwa, Tuturnya

 

 

#Kapolda Kalbar, #Polda Kalbar, #Polres Pontianak Kota, #Polres Mempawah, #Polres Singkawang, #Polres Sambas, #Polres Bengkayang, #Polres Landak, #Polres Sanggau, #Polres Sekadau, #Polres Sintang, #Polres Melawi, Polres Kapuas Hulu, #Polres Ketapang, #Polres Kubu Raya, #Polres Kayong Utara, #Kalbar, #Polda Jateng, #Jateng, #Polda Bengkulu, #Bengkulu, #Jawa Tengah, #Polres Rembang, #Polres Demak, #Polres Banjarnegara, #Polrestabes Semarang, #Polres Pati, #Polres Batang, #Polres Semarang, #Semarang, #Demak, #Banjarnegara, #Pati, #Batang, #Humas Polri, #AKBP Fauzan Sukmawansyah, #AKBP Tommy Ferdian, #KalimantanBarat, #Polri News, #Densus, #Polri, #Bansos Polda, #Polda Dan Covid, #Vaksinasi Polda, #Listyo Sigit, #Oknum Polisi, #Humas Polri, #Humas, #Divhumas,