Berita  

Kapolres Rembang Melaksanakan Sowan Ke Gus Mus & Menteri Agama

Avatar photo

REMBANG, Jateng – Kegiatan Silaturohmi Kapolres Rembang AKBP Dandy Ario Yustiawan, S.I.K. di kediaman tokoh agama di Wilayah Kabupaten Rembang dalam rangka hari raya Idul Fitri 1444 H digelar Minggu (23/04) setelah pelaksanaan Open House & Halal Bihalal di kediaman dinas Kapolres Rembang.

Dalam kesempatan itu Kapolres Rembang bersama PJU Polres Rembang melaksanakan Silaturohmi di Kediaman tokoh KH. Ahmad Mustofa Bisri ( Gus Mus ) dan di kediaman Menteri Agama Yaqut Qolil Qoumas ( Gus Mentri ).

“ Kami mengawali kegiatan silaturohmi ke tempat tokoh agama yang berada di Kota Rembang dengan melaksanakan silaturohmi terlebih dahulu bersama PJU dan Perwira Polres Rembang beserta Keluarga di Rumdin Kapolres, Selanjutnya Kami beserta PJU Polres Rembang tiba di lokasi Kediaman KH. Ahmad Mustofa Bisri ( Gus Mus ) DI ponpes Raudlatut talibin Leteh Rembang dan di lanjut sowan ke Menteri Agama RI KH. Yaqut Qolil Qoumas yang berjarak hanya beberapa rumah saja di Leteh Rembang.

Bahwa kegiatan silaturahmi ke tempat Tokoh Agama di Kabupaten Rembang selain silaturohmi menyambut perayaan Hari Raya Idul Fitri juga sebagai upaya pendekatan terhadap Ulama karena memiliki peran penting dalam menciptakan stabilitas dan situasi yang kondusif di Kabupaten Rembang,” kata Dandy.

Pelaksanaan kegiatan berlangsung dalam keadaan aman dan tertib serta tetap mematuhi protokol kesehatan.

 

Polres Banjarnegara, Kapolres Banjarnegara, Pemkab Banjarnegara, Kabupaten Banjarnegara, Banjarnegara, Polres Rembang, Kapolres Rembang, Pemkab Rembang, Kabupaten Rembang, Rembang, Polrestabes Semarang, Kota Semarang, Kabupaten Semarang, Kodya Semarang, Polres Batang, Kabupaten Batang, Pemkab Batang, Batang, Polres Pati, Kabupaten Pati, Pemkab Pati, Pati, Polres Demak, Kabupaten Demak, Pemkab Demak, Demak, Polda Jateng, Jateng, PoldaJawaTengah, JawaTengah, Polri, Polisi, Polda Kaltara, Kaltara, Kalimantan Utara, OKC 2023, Ops Ketupat Candi 2023, Operasi Ketupat Candi 2023