Jelang Lebaran, Personil Polsek Pancur Sambang Pertokoan Pantau Harga Sembako

Avatar photo

REMBANG, Jateng – Anggota Polsek Pancur Polres Rembang Aiptu Pranata bersama Aiptu Nurikhan dan Aipda Bambang memantau ketersediaan stok dan harga sembako, kegiatan sambang tersebut untuk mengetahui ketersediaan stok sembako yang dimiliki pedagang dan perkembangan harga menjelang hari raya Idul Fitri 1444 H di Warung Bapak Bakir Desa Criwik Kecamatan Pancur Kabupaten Rembang, Senin (10/4/2023).

Dalam monitoring ketersediaan dan harga sembako oleh anggota Polsek Pancur dilakukan untuk mengantisipasi kelangkaan dan kenaikan harga sembako menjelang hari raya Idul Fitri 1444 H, dari pantauan jajaran Polsek Pancur harga seperti minyak goreng dan sembako lainnya masih terpantau normal.

Kapolsek Pancur Polres Rembang Iptu Ali Nurmukit melalui Aiptu Pranata mengatakan sampai saat ini persediaan sembako di pertokoan juga masih memadai, melalui kemitraan yang dibangun, anggota Kepolisian dapat mengetahui kelangkaan dan antrian pembeli sembako,” pungkasnya.

 

Polres Banjarnegara, Kapolres Banjarnegara, Pemkab Banjarnegara, Kabupaten Banjarnegara, Banjarnegara, Polres Rembang, Kapolres Rembang, Pemkab Rembang, Kabupaten Rembang, Rembang, Polrestabes Semarang, Kota Semarang, Kabupaten Semarang, Kodya Semarang, Polres Batang, Kabupaten Batang, Pemkab Batang, Batang, Polres Pati, Kabupaten Pati, Pemkab Pati, Pati, Polres Demak, Kabupaten Demak, Pemkab Demak, Demak, Polda Jateng, Jateng, PoldaJawaTengah, JawaTengah, Polri, Polisi, Kalbar, Polda Kalbar, KalimantanBarat, Polda Jabar, Jawa Barat, Polres Pangandaran, Pangandaran