Dampak Galian C di Jalan Raya Reban Sojomerto Kabupaten Batang Rusak Parah

Avatar photo

BATANG – Pemanfaatan sumber daya alam terhadap pembangunan membuat cepat pertumbuhan infrastruktur, namun dampak buruknya tidak terlihat karena tertutup oleh pembangunan dan pundi – pundi uang.

Galian C menjadi permasalahan serius bagi masyarakat. kerusakan jalan juga merupakan dampak negatif galian C yang dirasakan oleh masyarakat di sekitar Sojomerto, Reban.

Banyaknya truk yang mengangkut hasil galian C dengan beban yang cukup berat, hal ini berdampak terhadap infrastruktur jalanan menjadi cepat rusak, lubang – lubang dijalan sangat berbahaya bagi pengendara, dengan kondisi jalan yang minim penerangan ketika malam hari ini memiliki potensi kecelakaan menjadi meningkat. Banyak warga yang mengeluh mengenai hal ini karena sudah banyak ditemukan korban – korban yang kecelakaan yang disebabkan oleh jalan yang rusak.

Pemerintah seharusnya mengkaji hal ini lebih dalam karena selain dampak negatif ke infrastruktur jalan saja tetapi juga berpengaruh terhadap ketersediaan air bersih, air menjadi keruh karena adanya penggalian yang dilakukan secara besar-besaran.

sumber:  Kompasiana.com

#Polda Jateng, #Jateng, #Humas Polri, #Polrestabes Semarang, #Polres Rembang, #Polres Demak, #Polres Banjarnegara, #Polres Semarang, #Polres Batang, #Polres Pati, #Polres Cilacap, #Polresta Banyumas, #Polres Sragen, #Polres Kendal, #Polres Jepara, #Semarang, #Banjarnegara, #Rembang, #Batang, #Pati, Demak, #Cilacap, #Banyumas, #Kendal, #Jepara, #Sragen, #Polda Kalbar, #Polda Bengkulu, #Kalbar, #Bengkulu, #NTT

Ikuti berita terkini di Google News, klik di sini.