Berita  

Wakapolres Lamandau Jadi Tamu Spesial di Bikers Day 2023 Lamandau, Bagikan Arahan Bermakna bagi Para Biker

Avatar photo

LAMANDAU, Jateng – Kapolres Lamandau, AKBP Bronto Budiyono, S.I.K., yang di wakilkan oleh Wakapolres Lamandau Kompol Cristian Maruli Tua Siregar, S.IK., M.M, menghadiri Lamandau Bikirs Day 2023, di Lapangan GPU Lantang Torang, Kabupaten Lamdau, Sabtu malam, (15/07/2023).

Lamandau Bikers Day 2023, yang dihadiri 300 bikers dari berbagai daerah, kegiatan ini dibuka oleh Ketua DPR Kabupeten Lamandau Herianto, S.Sos, yang didamping Wakapolres Lamandau Kompol Cristian Maruli Tua Siregar, S.I.K., M.M., Kasat Lantas AKP Moch. Romadhom, S.H., dan Kapolsek Bulik Paulina Widyastuti, S.E., dan Ketua IMI Kabupaten Lamandau.

Pada kesempatan tersebut, AKBP Bronto Budiyono, S.I.K., melalui Wakapolres Lamandau Kompol Cristian Maruli Tua, S.I.K., M.M, “mengharapkan bisa menjadi ajang silaturahim antar pengurus dan anggota, serta selalu menjadi pelopor keselamatan berlalulintas di jalan raya”, ucap Wakapolres

Di tambahkan oleh Kasat Lantas Polres Lamandau AKP Moch. Romadhon, S.H., “Saat ini Kepolisian Republik Indonesia Sedang Melaksanakan Operasi Kepolisian Yaitu Operasi Patuh Tahun 2023, diharapkan Kegiatan positif seperti ini, perlu terus dimajukan, dan tentunya kita berharap, menjadi ajang untuk bersilaturahim, dan mengkampanyekan keselamatan dalam berlalu lintas” kata AKP Moch. Romadhon.

Sejumlah kegiatan mengisi Lamandau Bikers Day 2023, diantaranya Rolling city wilayah Kecamatan Bulik, Perayaan Anivesary YVCI Kabupaten Lamamdau, penilaian Kontes motor oleh Panitia Lamandau Bikers 2023 lalu di tutup dengan Acara Hiburan.

 

#Polres Lamandau, Kapolres Lamandau, AKBP Bronto Budiyono, Polda Kalteng, Kabupaten Lamandau, Polres Rembang, Polres Sukoharjo, Polres Batang, Polres Pati, Polda Jateng, Jateng, PolisiNgajiPolisiNyantri, SeduluranSaklawase