Waduk Cengklik Boyolali Dilanda Tragedi, Pengunjung Tewas Tersambar Petir

Avatar photo

BOYOLALI – Sebuah video menayangkan pengunjung yang tewas tersambar petir di Waduk Cengklik, Kecamatan Ngemplak, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, beredar viral di media sosial.

Insiden ini tepatnya terjadi pada Minggu (24/11/2024).

Salah satu videonya dibagikan oleh akun Instagram @surakartahits_.

Akun tersebut menjelaskan bahwa peristiwa terjadi ketika hujan disertai petir terjadi.

Pengunjung yang hadir berhamburan mencari tempat perlindungan.

“Tapi apa yang terjadi ada pengevakuasian tryta sambaran petir mengenai salah satu pengunjung,” tertulis dalam akun tersebut.

Dalam video tersebut, terlihat ambulans yang terpakir di area waduk untuk mengangkut korban.

Lantas, seperti apa peristiwa selengkapnya?

Kronologi Kejadian

Dilansir dari Kompas.com, Plt Kapolres boyolali AKBP Budi Adhi Buono membenarkan adanya peristiwa pengunjung tersambar petir tersebut.

Korban yang meninggal dunia bernama Khoirul Arba’i (39), warga Komplek Antariksa, Jalan Uranus Nomor 15, Malangjiwan, Kecamatan Colomadu, Kabupaten Karanganyar.

Korban berprofesi sebagai anggota TNI AU.

Budi menjelaskan, korban awalnya hendak mencari ikan bersama rekannya di Waduk Cengklik.

Saat itu, kondisi cuaca tengah hujan lebat sehingga perahu yang mereka tumpangi mengalami macet mesin.

Sumber : TRIBUNJABAR.ID

 

Polda Jateng, Kapolda Jateng, Irjen Pol Ribut Hari Wibowo, Wakapolda Jateng, Brigjen Pol Agus Suryonugroho, Kabidhumas Polda Jateng, Kombes Pol Artanto, Jawa Tengah, Jateng, AKBP Sigit, AKBP Erick Budi Santoso, Iptu Mohammad Bimo Seno, Kombes Pol Ari Wibowo, Kompol Muhammad Fachrur Rozi, Artanto, Ribut Hari Wibowo