Setiap Hari Minggu Polsek Karangtengah Lakukan Patroli dan Pengamanan di Gereja

Avatar photo

DEMAK, Jateng – Rasa aman dan nyaman saat beribadah personil Polsek Karangtengah melaksanakan kegiatan pengamanan Ibadah minggu bagi umat Kristiani akan melaksanakan ibadah minggu ( 26/02/2023)

maka dari itu perlu peran Polsek Karangtengah selalu melaksanakan giat monitoring dan pengamanan pada kegiatan Ibadah tersebut Bertempat di Gereja Kristen Muria Indonesia (GKMI) di Desa Pulosari Kecamatan Karangtengah Kabupaten Demak

Seperti yang di laksanakan anggota Polsek Karangtengah yang di pimpin Kspk Aipda Suparto dan anggota melakukan pengamanan Gereja Kristen Muria Indonesia yang sedang melaksanakan kebaktian minggu di wilayah hukum Polsek Karangtengah

Hal ini dilakukan dengan tujuan mewujudkan rasa aman kepada para Jemaat yang sedang melaksanakan Ibadah dari rasa kekhawatiran adanya gangguan Kamtibmas yang berdampak pada saat melaksanakan Ibadah.

“Harapan Personil Polsek Karangtengah agar umat nasrani dapat melaksanakan ibadahnya dengan hikmat karena adanya pengamanan yang dilakukan oleh anggota kepolisian”

Personil Polsek Karangtengah rutin dilaksanakan setiap hari Minggu selain untuk mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas di lingkungan sekitar gereja, kami juga berharap agar umat Kristiani dapat melaksanakan ibadahnya dengan hikmat dengan adanya pengamanan yang dilakukan oleh anggota Kepolisian.

Kapolres Demak AKBP Budi Adhy Buono melalui Kapolsek Karangtengah Iptu Setiyo, SH, mengatakan bahwa kegiatan personel Polsek Karangtengah tersebut rutin dilaksanakan setiap hari minggu selain untuk mencegah terjadinya gangguan Kmtibmas di Lingkungan sekitar gereja, kami juga berharap agar umat Kristiani dapat melaksanakan ibadahnya dengan hikmat dengan adanya pengamanan yang dilakukan oleh anggota Kepolisian.

Dengan adanya pengamanan dari Kepolisian ini diharapkan masyarakat yang melaksanakan ibadah merasa aman dan tenang serta pihak Kepolisian mengharapkan agar semua pihak turut serta menjaga ketentraman dan kenyamanan serta menjahui perbuatan yang melanggar hukum.

 

#Polda Jateng, #Jateng, #Jawa Tengah, #Humas Polri, #Polres Demak, #Kapolres Demak, #Demak, #Polres Banjarnegara, #Kapolres Banjarnegara, #Banjarnegara, #Pemkab Banjarnegara, #Polres Rembang, #Kapolres Rembang, #Rembang, #AKBP Hendri Yulianto, #AKBP Budi Adhy Buono, #Hendri Yulianto, #Budi Adhy Buono, #Dandy Ario Yustiawan, #Polda Kalbar, #Kalbar, #Polda Bengkulu, #Bengkulu, #Polres Cilacap, #KalimantanBarat

Ikuti berita terkini di Google News, klik di sini.