Pererat Silaturahmi Anggota Polsek Wedung Sambang Warga Di Warung

Avatar photo

DEMAK, Jateng – Aipda Joni Hermawan Bhabinkamtibmas Polsek Wedung Polres Demak melaksanakan kegiatan sambang Desa dan berdialogis di sebuah warung kopi dan bertemu dengan petani, warga tomas, Selasa (11/4).

Sambang yang dilaksanakan di warung kopi tempat untuk warga bertemu selain sambang dan juga ngobrol santai memberikan imbauan terkait cuaca yang sering hujan dan bisa menyebabkan bencana alam seperti banjir dan longsor sehingga diharapkan tidak membuang sampah sembarangan di selokan dan sebagainya,

Hal tersebut dilakukan selain dapat seduhan kopi nya dengan cara santai juga untuk mengantisipasi segala bentuk kejadian demi terciptanya situasi kondusif selain himbauan Cuaca juga kriminal lain seperti bahaya narkoba, miras, kecelakaan lalulintas, kenakalan remaja maupun lainnya dapat dijadikan bahan pembicaraan di warung tersebut.

Kapores Demak AKBP Budi Adhy Buono, S.H., S.I.K., M.H menyampaikan telah memerintahakan kepada seluruh Bhabinkamtibmas untuk antisipasi gangguan kamtibmas termasuk dengan cara melakukan patroli-patroli ke daerah yang dianggap rawan terjadinya gangguan kamtibmas dan melakukan patroli dialogis atau patroli sambang.”

 

Polres Banjarnegara, Kapolres Banjarnegara, Pemkab Banjarnegara, Kabupaten Banjarnegara, Banjarnegara, Polres Rembang, Kapolres Rembang, Pemkab Rembang, Kabupaten Rembang, Rembang, Polrestabes Semarang, Kota Semarang, Kabupaten Semarang, Kodya Semarang, Polres Batang, Kabupaten Batang, Pemkab Batang, Batang, Polres Pati, Kabupaten Pati, Pemkab Pati, Pati, Polres Demak, Kabupaten Demak, Pemkab Demak, Demak, Polda Jateng, Jateng, PoldaJawaTengah, JawaTengah, Polri, Polisi, Kalbar, Polda Kalbar, KalimantanBarat, Polda Jabar, Jawa Barat, Polres Pangandaran, Pangandaran