Kapolres Tasikmalaya Kota Beri Semangat dan Motivasi Anggota Sakit

Avatar photo

Tasikmalaya Kota, Polda Jabar – Wujud kepedulian dan kebersamaan sebagai keluarga besar Polri, Kapolres Tasikmalaya Kota, AKBP Aszhari Kurniawan, mengunjungi salah satu anggotanya yang sedang sakit AIPDA Rizwan Hardiansyah , dan menjalani perawatan di Rumah Sakit Hermina Kota Tasikmalaya, Rabu (08/02/23)

“Kunjungan ini untuk memberi semangat dan motivasi serta doa ,agar anggota kami diberikan kesembuhan, sehingga dapat kembali beraktifitas seperti biasa,” ungkap AKBP Aszhari Kurniawan

Saat kunjungannya , Kapolres Tasikmalaya Kota, AKBP Aszhari Kurniawan didampingi Kasie Dokkes AIPDA Desi Darnasari yang menjelaskan bahwa telah dilakukan penanganan perawatan secara maksimal untuk anggota tersebut.

“Sementara dari hasil diagnosa dokter, ada gejala stroke dengan pendarahan di otak bagian belakang dan pendarahan di bagian lambung,” jelasnya

Dia menambahkan, sampai saat ini penanganan secara maksimal oleh Dokter Spesialis Saraf dan masih dirawat di ruang ICU.

“Dengan penanganan secara maksimal, diharapkan kondisinya segera membaik,” pungkasnya

 

#Kapolda Kalbar, #Polda Kalbar, #Polres Sintang, #Polres Bengkayang, #Polresta Pontianak, #Polres Kubu Raya, #Polres Sambas, #Polres Mempawah, #Polres Melawi, #Polres Kapuas Hulu, #Polres Kayong Utara, #Polres Singkawang, #Polres Sekadau, #Polres Ketapang, #Polres Sanggau, #Kalbar, #Polda Jateng, #Jateng, #Polda Bengkulu, #Bengkulu, #Jawa Tengah, #Polres Rembang, #Polres Demak, #Polres Banjarnegara, #Polrestabes Semarang, #Polres Pati, #Polres Batang, #Polres Semarang, #Polres Cilacap, #Semarang, #Demak, #Banjarnegara, #Pati, #Batang, #Humas Polri, #AKBP Fauzan Sukmawansyah, #AKBP Tommy Ferdian, #KalimantanBarat

Ikuti berita terkini di Google News, klik di sini.