Bhabinkamtibmas Polsek Karangtengah Berpatroli di Pasar Tradisional

Avatar photo

DEMAK, Jateng – Demi terciptanya situasi aman dan kondusif di wilayah hukum Polsek Karangtengah,personil melakukan giat aktifitas patroli dialogis.

Kegiatan aktifitas giat dialogis dalam rangka mewujudkan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) Personil Polsek Karangtengah yang di lakukan Aipda Ristiono Melaksanakan patroli dialogis tersebut di pasar tradisional Buyaran di Desa Karangsari kecamatan Karangtengah Kabupaten Demak(11/03/2023)

“Selain sebagai kegiatan patroli rutin, sambang pasar ini juga mempunyai tujuan untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada para pedagang serta masyarakat pengunjung pasar,”

Kehadiran polisi dalam keramaian transaksi jual beli di pasar ini, spontan menjadi pusat perhatian masyarakat. Para pedagang pun mengaku senang serta mengapresiasi kegiatan tersebut. “Kehadiran polisi membuat kami merasa aman dan nyaman,” ungkap salah seorang pedagang.

Selain itu , Aipda Ristiono juga memberikan pesan-pesan Kamtibmas khususnya para Tukang parkir agar selalu menjaga Kamtibmas dan selanjutnya memantau harga sembilan bahan pokok..

Kapolres Demak AKBP Budi Adhy Buono S.H,S.I.K.,.M.H melalui Kapolsek Karangtengah Iptu Setiyo S.H mengatakan diharapkan dengan adanya kegiatan sambang di lokasi keramaian, maka masyarakat akan merasa aman dan nyaman dalam beraktifitas serta lebih dekat dengan polisi sehingga komunikasi lintas personal dapat terjalin harmonis dalam kaitan pemeliharaan kamtibmas yang kondusif.

 

#Polda Jateng, #Jateng, #Jawa Tengah, #Humas Polri, #Polres Demak, #Kapolres Demak, #Demak, #Polres Banjarnegara, #Kapolres Banjarnegara, #Banjarnegara, #Pemkab Banjarnegara, #Polres Rembang, #Kapolres Rembang, #Rembang, #AKBP Hendri Yulianto, #AKBP Budi Adhy Buono, #Hendri Yulianto, #Budi Adhy Buono, #Dandy Ario Yustiawan, #Polri News, #Densus, #Polri, #Bansos Polda, #Polda Dan Covid, #Vaksinasi Polda, #Listyo Sigit, #Oknum Polisi, #Humas Polri, #Humas, #Divhumas