Berita  

Personil Polsek Karanganyar Salurkan Zakat Kepada Warga

Avatar photo

DEMAK, Jateng – Kapolsek Karanganyar M. Shaifuddin,SH melaksanakan kegiatan sosial dengan memberikan zakat kepada warga tidak mampu, Selasa (18/04/2023)

Zakat yang diberikan ini merupakan kegiatan wujud kepedulian Polsek Karanganyar kepada warga yang dianggap tidak mampu diwilayah Kecamatan Karanganyar.

Untuk penyerahan zakat ini, para Bhabinkamtibmas mendata warga binaanya yang betul-betul tidak mampu.

Warga yang mendapat zakat dari Polsek Karanganyar ini mengucapkan banyak terima kasih atas yang telah bersimpati untuk memberikan bantuan berupa zakat berupa beras,dan harapanya dengan zakat yang diterima dapat bermanfaat dan bisa membantu memenuhi kebutuhannya sehari-hari.

Kapolres Demak AKBP Budi Adhy Buono,S.H.,S.I.K.,M.H melalui Kapolsek Karanganyar IPTU M. Shaifuddin,SH mengatakan, “Kegiatan penyaluran zakat ini mendapatkan respon positif serta dari warga, karena sangat membantu kepada warga tidak mampu untuk kebutuhan sehari-hari”, ujarnya.

 

Polres Banjarnegara, Kapolres Banjarnegara, Pemkab Banjarnegara, Kabupaten Banjarnegara, Banjarnegara, Polres Rembang, Kapolres Rembang, Pemkab Rembang, Kabupaten Rembang, Rembang, Polrestabes Semarang, Kota Semarang, Kabupaten Semarang, Kodya Semarang, Polres Batang, Kabupaten Batang, Pemkab Batang, Batang, Polres Pati, Kabupaten Pati, Pemkab Pati, Pati, Polres Demak, Kabupaten Demak, Pemkab Demak, Demak, Polda Jateng, Jateng, PoldaJawaTengah, JawaTengah, Polri, Polisi, Kalbar, Polda Kalbar, KalimantanBarat, Polres Pangandaran, Pangandaran, OKC 2023, Ops Ketupat Candi 2023, Operasi Ketupat Candi 2023