Patroli Rutin, Cara Polsek Karang Tinggi Tekan Angka Kriminalitas

Avatar photo

BENGKULU – Dalam rangka mencegah terjadinya aksi tindak kejahatan, Personil Polsek Karang Tinggi Intensifkan patroli diseputar Wilayah hukum Polsek karang tinggi, jumat(22/02/2023).

Patrol dilakukan oleh Aiptu Ajat sudrajat yang menyasar kepada kerumunan masyarakat yang sedang berkumpul. Adapun kegiatan yang dilakukan adalah Melaksanakan Kegiatan patroli malam dengan menggunakan Ranmor sedan patrol, Pengecekan penjagaan malam di kantor kantor dinas Pemda Bkl Tengah,obyek vital Bank serta pertokoan / Indomaret, dan tidak lupa memberikan himbauan Kamtibmas kepada warga masyarakat yang masih terjaga / kumpul kumpul.

Disela-sela kegiatan patroli tersebut, Personil patroli yang bertugas memberikan himbauan kepada pedagang maupun warga masyarakat yang sedang berkumpul di di warung-warung atau tempat ramai lainya agar senantiasa berhati-hati dan waspada terhadap aksi kejahatan, karena sewaktu-waktu bisa terjadi seperti waspadai pelaku-pelaku pencurian dengan pemberatan, pencurian dengan kekerasan dan pencurian kendaraan bermotor, copet maupun kejahatan lainnya.

“Apabila warga masyarakat mengetahui ada hal-hal yang mencurigakan agar segera menghubungi pihak Polsek dan tujuan patrol ini adalah untuk memonitoring kegiatan masyarakat dan situasi Kamtibmas di Wilayah Hukum polsek karang tinggi.” ujar aiptu Ajat sudrajat

Kapolres Bengkulu tengah AKBP Dedi wahyudi S.Sos.,S.IK., M.h., M.IK. melalui Kapolsek Karang Tinggi IPTU herry stevanus menambahkan bahwa Kepolisian khususnya Polsek Karang Tinggi terus berupaya memelihara dan menjaga kamtibmas diantaranya dengan melakukan patroli maupun pengamanan secara rutin disejumlah obyek vital, pertokoan, pasar yang ada di wilayah hukum Polsek Kelumpang Utara, sehingga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif.

#POLDA BENGKULU, #KAPOLDA BENGKULU, #IRJEN POL ARMED WIJAYA, #KOMBES POL ANUARDI, #POLRES BENGKULU, #POLRES BENGKULU SELATAN, #POLRES KEPAHIYANG, #POLRES MUKO MUKO, #POLRES REJANG LEBONG, #POLRES BENGKULU TENGAH, #POLRES LEBONG, #POLRES SELUMA, #POLDA JATENG, #POLDA KALBAR, #KALBAR, #JATENG, #POLRES DEMAK, #POLRES REMBANG, #POLRES PATI, POLRES BANJARNEGARA, #POLRESTABES SEMARANG, #POLRES BATANG, POLRESTA CILACAP, #POLRES SEMARANG, #SEMARANG, #DEMAK, #PATI, #CILACAP, #BATANG, #BANJARNEGARA

 

Ikuti berita terkini di Google News, klik di sini.