Polairud Banyuwangi Gelar Patroli Keamanan di Area Obyek Vital

Avatar photo

BANYUWANGI – Jelang Pilkada 2024, Polresta Banyuwangi melalui Satpolairud Polresta Banyuwangi melaksanakan kegiatan giat patroli dan sambang dialogis ke area obvitnas. Jum’at (20/9/2024).

Kasat Polairud AKP. I Nyoman Ardita, S.H., M.H., melalui Aiptu I Gede Eka Darmayasa mengatakan giat patroli yang dilaksanakan bersama Bripda Rayhan Mujahid Badri dalam rangka melakukan patroli ke area permukiman warga yang berada di sekitar Pos PLN yang berada di wilayah Bulusan, Kalipuro Banyuwangi.

Kegiatan patroli dan sambang dialogis yang dilakukan dalam rangka memastikan area obvitnas dan kampung pesisir tetap aman dan kondusif.

Pada kesempatan tersebut, Aiptu I Gede menghimbau kepada securty dan karyawan yang berjaga untuk selalu memperhatikan keselamatan kerja dan memantau situasi perkembangan cuaca terkini.

Mengingatkan masyarakat untuk tidak beraktivitas dan keluar masuk diarea terbatas (jalur) obvitnas.

Harapannya dengan kegiatan patroli yang di laksanakan dapat terjalin komunikasi antara petugas Satpolairud dengan petugas security PT. PLN.

 

Polresta Banyuwangi, Kapolresta Banyuwangi, Kombes Pol Nanang Haryono, Banyuwangi, Jawa Timur, Polda Jatim, Polres Banyuwangi, Resta Banyuwangi, Kepolisian Resor Kota Banyuwangi, Polisi Resor Kota Banyuwangi, Polisi Banyuwangi, Kota Banyuwangi, Pemkab Banyuwangi, Kabupaten Banyuwangi, Nanang Haryono